DIKLAT MENULIS AGUPENA NTT
PENGUMUMAN
Asosiasi Guru Penulis Indonesia (Agupena) Wilayah Nusa Tenggara Timur, mengadakan Diklat Menulis Semudah Ceplok Telur. Dan menulis pasti menjadi buku secara bersama-sama (NUBER) nulis bersama.
Materi Diklat:
1. Menulis Kisah Inspiratif (Narasumber: Mariana Taga Doko, S.Pd)
2. Menulis Opini (Narasumber: Adrianus Ngongo, S.Pd., MM.)
3. Menulis Karya Tulis Ilmiah (Narasumber: Thomas Akaraya Sogen, S.Pd., MBA)
4. Menulis Puisi (Narasumber: Florince Lumba, S.Pd)
5. Menulis Semudah Ceplok Telur (Narasumber: Dra. Lilis Ika Herpianti Sutikno, S.H)
6. Menulis Dengan Mulut (Narasumber: Etni Susanti Djo Talo)
Biaya Rp. 125.000,- (Seratus Dua Puluh Lima Ribu Rupiah)
Peserta mendapatkan:
1. Ilmu yang bermanfaat
2. Sertifikat Diklat
3. Sertifikat Penulis Buku
4. Satu karya buku ber-QRCBN yang ada karya penulisnya
Tema Tulisan (Silahkan pilih sesuai selera):
1. Aku dan Ibuku (Kisah inspirasi)
2. Aku dan Ayahku (Kisah inspirasi)
3. Terima kasih guruku (Kisah inspirasi)
4. Terima kasih guruku (Puisi, maksimal 3 puisi)
5. Wanita Karier (Kisah Inspirasi)
6. Puisi tema bebas (Maksimal 3 puisi)
7. Opini (Mulai tahun ini kita akan mencoba menulis opini dan kita bukukan)
8. Kasih sayang (Kisah inspirasi hari Valintine). Boleh kisah tentang belahan jiwa, suami, istri
Catatan Penting:
- Untuk puisi maksimal 3 puisi
- Silahkan peserta tentukan sendiri temanya untuk buku yang akan di tulis
- Setiap peserta wajib menulis buku salah satu tema di atas, sebagai syarat lulus diklat dan menerima 2 sertifikat dari diklat ini



Narahubung:
1. Dra. Lilis Ika Herpianti Sutikno, S.H. (WA. 0822-2637-6157)
2. Etni Susanti Djo Talo, S.Pd. (WA. 0822-1336-2163)
3. Yosefina Hoar Klau, S.Pd. (WA. 0813-3926-8351)
4. Petrus D.H. Nggili, S.Pd., M.Li (WA. 0852-5324-3909)
Salam Agupena
Dra. Lilis Ika Herpianti Sutikno, S.H.
Ketua Asosiasi Guru Penulis Indonesia (Agupena)
Wilayah Nusa Tenggara Timur
Komentar
Posting Komentar